Bantenekspose.id - Hal yang perlu kita sadari untuk menjaga kesehatan adalah kolesterol. Tubuh kita, sangat membutuhkan kolesterol untuk membangun sel-sel dan membuat hormon tertentu.
Bukankah kolesterol selalu bikin masalah bagi kesehatan tubuh kita? Perlu diketahui, bahwa kolesterol adalah zat lilin yang ditemukan di dalam tubuh dan beberapa makanan dan terbagi dalam 2 jenis.
Uraian berikut tentang 6 jenis buah yang dapat menurunkan kadar LDL, untuk menjaga kesehatan kita. Apa saja? berikut ini uraiannya.
Guna menjaga kesehatan tubuh, kita wajib mengetahui, bahwa ada kolesterol jahat dan baik atau LDL dan HDL.
LDL atau Low-Density Lipoprotein, sering disebut sebagai kolesterol jahat. Pasalnya, dapat menyebabkan penumpukan plak di dalam arteri.
Sementara HDL atau High-Density Lipoprotein atau kerap disebut sebaga kolesterol baik, karena membantu membersihkan arteri dari plak.
Baca Juga: Rezeki Lancar, Apapun Hajat Anda, Rutinkan Baca Sholawat Rifaiyah ini, Insya Allah Berhasil
Sebab itu, penting bagi kita untuk selalu menjaga kesehatan dengan mengontorl kadar kolesterol dalam tubuh.
Bila koletserol jahat atau LDL tinggi, mesti waspada karena dapat menyebabkan risiko penyakit jantung dan pembuluh darah.
Itulah sebabnya, kenapa penting untuk menjaga kadar kolesterol dalam rentang yang sehat, dengan pola makan seimbang, gaya hidup aktif, dan pemeriksaan kesehatan secara teratur.
Melansir unggahan @rsbudimedika, disebutkan ada 6 jenis buah-buahan yang bisa menjadi penurun kolesterol jahat.
Disebtukan, mengonsumsi buah-buahan adalah salah satu langkah yang baik dalam mencegah peningkatan kadar kolesterol.
Berikut ini buah-buahan khusus memiliki kandungan serat, antioksidan, dan senyawa-senyawa lain yang dapat membantu menurunkan LDL dan meningkatkan HDL.
Artikel Terkait
Betulkah Minum Kopi Punya Manfaat Kesehatan, Simak Penjelasan dr Nova Veronika
Penting Buat Ayah Bunda, Kenapa Bumil Sering Mengalami Insomnia, Yuk... Kenali Penyebabnya
Soal Keterlambatan Bicara Pada Anak, Hal Berikut ini Penting Banget Ayah Bunda Ketahui
Apa itu Speech Delay Pada Anak, Bagaimana Ayah Bunda Menyikapinya, Simak Penjelasan Dr Sylvia Retnosari
Anak Kecanduan Gadget? Ayah Bunda Harus Bagaimana, Jangan Bingung Ya, Simak Tips Berikut ini
Amankah Kerokan Pakai Logam di Punggung hingga Kemerahan, Sebaiknya Pakai ini Kata dr Agus Rahmadi
Polusi Udara Tinggi Picu Timbulnya Peradangan Saluran Pernapasan, dr Astri Indah Prameswari Berikan Tips ini
Penting Buat Bunda, Inilah 5 Makanan yang Tidak Disarankan Untuk Dimasak Ulang, Yuk... Simak Ulasan Berikut
Betulkah Kosumsi Daging Kambing Picu Tekanan Darah Naik? Begini kata dr Lely Puspita Candra Dewi
Inilah 5 Jenis Minyak Goreng yang Disarankan Untuk Memasak, Simak Penjelasan dr Lely Puspita Candra Dewi