BantenEkspose.ID - Al Quran Surat Al Ankabut ayat 7 ini, merupakan bagian dari 69 ayat yang ada dalam surat Al 'Ankabut.
Surat Al 'Ankabut, yang didalamnya terdapat Surat Al Ankabut ayat 7, merupakan kelompok surat Makkiyah, karena diturunkan di Mekah.
Dalam urutan surat, Surat Al 'Ankabut ini menempati urutan surat ke-29, termasuk Surat Al Ankabut ayat 7.
Baca Juga: Teks Khutbah Jumat tentang Generasi Muda dan Perubahan Zaman
Berikut ini bacaan Surat Al Ankabut ayat 7, terjemah dan tafsir ayat:
وَالَّذِيْنَ اٰمَنُوْا وَعَمِلُوا الصّٰلِحٰتِ لَنُكَفِّرَنَّ عَنْهُمْ سَيِّاٰتِهِمْ وَلَنَجْزِيَنَّهُمْ اَحْسَنَ الَّذِيْ كَانُوْا يَعْمَلُوْنَ ٧
Wallażīna āmanụ wa 'amiluṣ-ṣāliḥāti lanukaffiranna 'an-hum sayyi`ātihim wa lanajziyannahum aḥsanallażī kānụ ya'malụn (QS. 29:7)
Terjemah: Dan orang-orang yang beriman dan beramal saleh, benar-benar akan Kami hapuskan dari mereka dosa-dosa mereka dan benar-benar akan Kami beri mereka balasan yang lebih baik dari apa yang mereka kerjakan. (QS. [29] Al-'Ankabut: 7)
Baca Juga: Al Quran Surat Al Kahfi Ayat 7, Terjemah dan Tafsir Ayat, Menjelaskan Tentang Penciptaan ini
Tafsir Wajiz Kemenag:
Dan orang-orang yang beriman kepada Allah dan Rasul-Nya dengan keimanan yang benar dan tidak menjadi kafir atau murtad walaupun diuji dengan berbagai cobaan, serta membuktikan keimanannya dengan mengerjakan kebajikan,
menolong orang yang kesusahan, membela yang teraniaya, bekerja mencari nafkah, mempertahankan negara dari serangan musuh, dan berbagai kebaikan lainnya, pasti akan kami ampuni dosa-dosanya dan hapus kesalahan-kesalahannya yang telah lalu.
Dan mereka pasti akan Kami beri pahala berlipat ganda, mulai dari sepuluh hingga tujuh ratus kali, bahkan tidak terbatas, dan balasan yang lebih baik dari apa yang mereka kerjakan. (Lihat Surah al-An'am/6:160)
Baca Juga: Golkar Jagokan Airin Cagub Banten Andika Cabup Serang, Ketua DPW Pekat Banten Ungkapkan Hal ini
Tafsir Tahlili Kemenag:
Artikel Terkait
Al Quran Surat Maryam Ayat 7, Dilengkapi Terjemah dan Tafsir Ayat, Simak Kandungan Maknanya
Al Quran Surat Taha Ayat 7, Lengkap Dengan Terjemah dan Tafsir Ayat
Al Quran Surat Al Anbiya ayat 7, Fas Alu Ahladzikri Ing Kuntum La Ta'lamụn, Terjemah dan Tafsir Ayat
Al Quran Surat Al Hajj ayat 7, Terjemah dan Tafsir Ayat, Penegasan Tentang Hal ini
Al Quran Surat Al Mu minun Ayat 7, Lengkap Dengan Terjemah dan Tafsir Ayat
Al Quran Surat An Nur Ayat 7, Terjemah dan Tafsir Ayat, Hukum Seorang Suami Menuduh Istrinya Berbuat Ini
Al Quran Surat Al Furqon ayat 7, Dilengkapi Terjemah dan Tasir Ayat, Menceritakan Tentang ini
Terjemah dan Tafsir Ayat, Al Quran Surat Asy Syu aro Ayat 7, Menjelaskan Tentang Tabiat Orang Seperti ini
Al Quran Surat An Naml Ayat 7, Terjemah dan Tafsir Ayat, Menjelaskan Tentang Kisah ini
Al Quran Surat Al Qasas Ayat 7, Wa Auhaina Ila Ummi Musa an Ardi'ih, Terjemah dan Tafsir Ayat