Bantenekspose.id - Klub Futsal Bayah Putra Mandiri (BPM) berhasil menjadi juara Open turnamen futsal Kopti Family.
Open turnamen futsal Kopti Family ini digelar di lapangan futsal Kopti Family, Kecamatan Malingping Kabupaten Lebak.
Bayah Putra Mandiri (BPM) yang berhasil menjadi juara Open turnamen futsal Kopti Family tersebut, merupakan klub futsal binaan A Rahmat Hidayat, owner PT Bayah Putra Mandiri.
Baca Juga: Ternyata Semasa Hidupnya, Sosok Ulama yang Satu ini Selalu Mantau Kegiatan Anies Baswedan
Menurut Rahmat Hidayat, keikutsertaan klub futsal Bayah Putra Mandiri (BPM) dalam open turnamen tersebut, sebagai dukungan untuk kemajuan olahrag futsal di Kabupaten Lebak.
"Di Kabupaten Lebak banyak talenta-talenta muda berbakat. Ini sangat positif untuk kemajuan olahraga," kata Rahmat, Senin 27 Februari 2023.
Ditambahkan, melalui olahraga akan menumbuhkan rasa persaudaraan dan berdampak positip bagi pembangunan mental generasi muda.
Rahmat berharap, event keolahragaan terus tumbuh dan didukung semua pihak. Selain untuk mencari bibit atlet, bisa juga untuk penguatan pembangunan kepemudaan.
"Tetap jungjung sportivitas agar olahraga di Lebak semakin berkembang dan maju. Dan saya ucapkan semalam HUT-4 tahun untuk Kopti Family, semoga semakin jaya," tuturnya.
Diketahui, even olahraga tersebut merupakan even tahunan dalam rangka merayakan HUT Kopti Family ke-4, yang digelar di lapangan futsal Kopti Family, Kecamatan Malingping, pada Minggu malam 26 Februari 2023.
Turnamen diikuti 20 klub bergengsi di Lebak tersebut, berhasil keluar sebagai juara yaitu Bayah Putra mandiri (BPM).***
Artikel Terkait
4 Manfaat Menerapkan Teknik Survival Dalam Pendakian Gunung
Jangan Ngaku Pendaki Gunung Jika Belum Tahu Media Navigasi Darat, Simak Penjelasnya!
Ardan Rider Jakarta, Berhasil Sabet Waktu Tercepat di Event Trail Adventure Gas Bareng Gubernur Bengkulu
Ini Daftar Harga Tiket Spesial Piala AFF 2022 Antar Timnas Indonesia VS Kamboja di Stadion GBK
Jelang Lawan Brunei Darussalam di Piala AFF 2022, Ini Strategi Yang Akan Dikeluarkan Shin Tae-yong
4 Jenis Olahraga Kardio, Simak Penjelasannya!
Laga Perdana Liga Futsal Profesional 2022/2023, BTS Sukses Pecundangi Giga FC dengan Skor 3-0
Daftar di Bursa Ketua Umum PSSI, Selain Kembalikan Kejayaan Sepakbola, ini Tekad LaNyalla
Shin Tae-yong Ingin Fokus di U-20, PSSI Percayai Indra Sjafri Sebagai Pelatih di SEA Games Kamboja 2023
Tengok Road Race Championship 2023 di Stadion Maulana Yusuf, Wali Kota Serang Syafrudin Janjikan Ini!